0rq1wUCXofwDDKcc12MmRQUWFOZdiOoWTQwUhac9

Memperingati Hari Sumpah Pemuda

sman1mesujitimur.sch.id - Hari Sumpah Pemuda diperingati setiap tanggal 28 Oktober setiap tahunnya. Hari sumpah pemuda merupakan momentum bersejarah yang mengingatkan kita akan arti penting suatu persatuan antar Pemuda pemuda seluruh Indonesia untuk mencapai cita-cita kemerdekaan.

Pada Hari Selasa 31 Oktober 2023 SMAN 01 Mesuji Timur, tengah memperingati hari sumpah pemuda yang ke 95.

Acara ini dilaksanakan di lapangan SMAN 01 Mesuji Timur. 

Kali ini SMAN 01 Mesuji Timur mengadakan sebuah perlombaan berupa:
- Fashion show recycle 
- Solo song
- Paduan suara 

Acara ini di ikuti oleh seluruh siswa dan siswi SMAN 01 Mesuji Timur dari kelas X - XII, beserta Bapak Ibu Guru.

" Sumpah Pemuda menyatukan para pemuda dan seluruh rakyat Indonesia untuk menjadi bangsa yang berdaulat dan bersatu yaitu Bangsa Indonesia."


Penulis : Ririn Safitry
Kelas : XI IPS 


Related Posts

Related Posts

Posting Komentar